You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Satgas Bina Marga Rapikan Kabel Udara di Dua Lokasi berbeda
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

Kabel Udara di Jalan Saharjo dan Pangeran Antasari Ditertibkan

Suku Dinas (Sudin) Bina Marga Jakarta Selatan melakukan penertiban kabel udara semrawut di Jalan Saharjo, Tebet dan Jalan Pangeran Antasari, Cilandak.

Merusak estetika kota

Kasi Prasarana Jaringan Utilitas Kota dan Penerang Jalan Umum Sudin Bina Marga Jakarta Selatan, Harly Sitorus mengatakan, di Jalan Saharjo dilakukan penertiban 30 kabel udara provider jaringan internet dan telekomunikasi.

"Kondisi kabel udara di Jalan Saharjo ini berantakan dan semrawut hingga merusak estetika kota," ujarnya, Jumat (23/3).

Sudin Bina Marga Jaksel Bangun Tujuh JAK Tahun Ini

Ia menambahkan, penertiban kabel udara juga dilakukan di Jalan Pangeran Antasari.  Keberadaan kabel-kabel udara semrawut di lokasi ini juga dikeluhkan warga.

"Masing-masing lokasi di kerahkan empat personel dengan kendaraan operasional pendukung. Kami berharap Apjatel bisa mematuhi SOP jaringan utilitas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye2347 personAnita Karyati
  2. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye1707 personTiyo Surya Sakti
  3. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1481 personAnita Karyati
  4. Bapenda Beri Penjelasan Soal Pajak Olahraga Padel

    access_time05-07-2025 remove_red_eye899 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Cuaca Berawan Dominasi Jakarta Hari Ini

    access_time04-07-2025 remove_red_eye789 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik